Winger Persebaya Irfan Jaya Absen Latihan, Ini Penyebabnya
Serafin Unus Pasi | 24 September 2020 22:10
Bola.net - Persebaya Surabaya benar-benar mendapat ujian jelang bergulirnya Shopee Liga 1 2020. Setelah cedera menimpa Hambali Tolib dan Mahmoud Eid, giliran Irfan Jaya yang harus beristirahat.
Irfan tidak bisa mengikuti sesi latihan Persebaya di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo, Kamis (24/9/2020) sore. Pemain asal Bantaeng itu harus absen karena kondisinya tidak fit.
"Irfan jaya badannya agak meriang," kata pelatih Persebaya, Aji Santoso usai latihan, Kamis (24/9/2020).
Dalam latihan yang berlangsung sejak pukul 15.30 WIB tersebut, pemain muda Persebaya, Koko Ari Araya juga terpaksa harus menepi. Kepalanya terkena bola saat game.
"Tadi kena shooting bola aja kepalanya, agak pusing, tapi beberapa saat setelah istirahat pulih lagi," jelas Aji.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Murni Accident
Namun, Aji menegaskan bahwa cedera yang dialami anak asuhnya bukan karena intensitas latihan. Kata dia, murni karena kejadian yang tak terduga di lapangan.
"Cederanya mereka bukan ototnya capek tapi terjadi accident di lapangan, kalau irfan jaya kondisinya sakit meriang bukan cedera," tegas Aji.
Di sisi lain, Aji terus memantau kondisi Mahmoud Eid untuk melihat kemungkinan bisa diturunkan dalam pertandingan melawan PSS Sleman. Dia akan memantau sampai hari sabtu.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
- Kick Off Shopee Liga 1 2020 Kurang Sepekan, Persebaya Pelajari Kekuatan PSS Sleman
- Penuhi Regulasi Pemain U-20, Pelatih Persebaya Setor Sejumlah Nama
- Ditunjuk sebagai Pengganti Sergio Farias, Sudirman Bertekad Bawa Persija Juara
- Bus Jadi Sarana Transportasi Satu-satunya Klub Shopee Liga 1, Kiper Bhayangkara FC: Melelahkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aji Santoso Sambut Baik Regulasi Pergantian Lima Pemain
Bola Indonesia 23 September 2020, 21:08 -
Persebaya Setuju Adanya Sanksi Tegas Buat Klub Jika Suporter Nekat Datang ke Stadion
Bola Indonesia 23 September 2020, 20:07 -
Belum Pulih, Mahmoud Eid Kemungkinan Disiapkan Hadapi Arema FC
Bola Indonesia 22 September 2020, 20:19 -
David da Silva Bertahan, Pelatih Persebaya Lega
Bola Indonesia 22 September 2020, 12:59 -
Persebaya Diajak Uji Coba Persik Kediri, Tapi Belum Terealisasi
Bola Indonesia 19 September 2020, 22:16
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39