Widodo Coret Tiga Pemain Lagi
Editor Bolanet | 8 Mei 2013 20:20
Tiga pemain yang baru dicoret tersebut semuanya merupakan pemain lokal dan baru awal musim lalu bergabung dengan skuad berjuluk Laskar Joko Samudro itu. Mereka adalah Mahadirga Lasut, April Hadi, dan Supandi.
Pulang dari tur Papua kami langsung evaluasi. Dari evaluasi ini, kami dapatkan delapan pemain yang kami anggap minim kontribusi, kata Widodo menjelaskan alasan pencoretannya.
Sebelum ketiga pemain tadi, lima pemain sudah resmi terlempar. Yakni, Ade Suhendra, Agung Prasetyo, Gery Setya, Indra Setiawan, hingga legiun asing sekaligus kapten tim, Gustavo Chena.
Sebagai pengganti Chena, Widodo kini tengah menyeleksi sejumlah pemain asing di antaranya Ngon Mamoun (Kamerun), Orlando Ivan Graziano (Argentina), Alex Casilla (Brasil), dan Abdoullah Batihly (Mali). (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erol Iba Jalani Seleksi di Persegres
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 21:55 -
Dua Laga Persija Jakarta Bakal Digelar di Solo
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 19:44 -
Dilepasnya Dzumafo Tak Kejutkan Messi
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 18:33 -
Naser Al Sebai Batalkan Rencana Pulang Kampung
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 14:40 -
Herman Dzumafo Masuk Radar Persisam
Bola Indonesia 6 Mei 2013, 21:47
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12