Villarreal Gelontor 13 Gol ke Gawang Indonesia XI
Editor Bolanet | 12 Desember 2013 03:49
Berlangsung di Mini Estadi Villarreal, laga eksibisi itu disaksikan olah sekitar 500 penonton. Wasit yang memimpin laga ini adalah Ivan Perez Munoz dari Spanyol.
Pada babak pertama, gawang Indonesia XI sudah dibobol enam kali masing-masing oleh Javier Aquino (dua gol), Jeremy Perbet (dua gol), Jonathan Pereira dan Moi Gomez masing-masing mengemas satu gol.
Memasuki babak kedua, Villarreal semakin ganas. Ikechukwu Uche, dan Hernan Perez mencatatkan nama mereka di papan skor. Eks penggawa Barcelona FC Giovani Dos Santos mengemas quattrick pada babak kedua saja.
Hasil ini setidaknya bisa menjadi modal positif bagi The Yellow Submarine sebelum menantang Barcelona FC di Camp Nou akhir pekan nanti. Kekalahan ini merupakan yang diraih tim Indonesia XI yang menjalani tur ke Spanyol. Sebelumnya mereka sudah kalah 0-5 dari Atletico Madrid dan 2-4 dari .
Susunan pemain Villarreal: Sergio Asenjo, Mario Gaspar, Jeremy Perbet, Javier Ignacio Aquino, Jaume Costa, Gabriel de Abreu, Bruno Soriano, Jonathan Pereira, Moi Gomez, Edu Ramos, Pablo Iniguez. : Juan Carlos Sanchez, Bojan Jokic, Tomas Pina, Mateo Musacchio, Aleksandar Pantic, Ikechuwku Uche, Giovani dos Santos.
Susunan pemain Indonesia XI: Joice Sorongan, Abdul Gamal, Hendra Ridwan, Zulham Zamrun, Raphael Maitimo, Bima Sakti, Fadhil Sausu, Anindito Wahyu, Marcelo Oliviera, Dedy Gusmawan, Reinaldo Lobo. Cadangan: Dian Agus Prasetyo, Zulkifli Syukur, Hiraku Marutani, Gavin Kwan, Udin Syamsudin, Zulvin Zamrun, Adison Alves. (AS/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Tak Seganas Musim Lalu, Barca Tetap Terhebat'
Liga Spanyol 11 Desember 2013, 12:16 -
Highlights Copa del Rey: Villarreal 2-2 Elche
Open Play 8 Desember 2013, 09:40 -
Liga Spanyol 3 Desember 2013, 10:22
-
Highlights La Liga: Levante 0-3 Villarreal
Open Play 25 November 2013, 00:05 -
Simeone: Atletico Habis Akal Bongkar Pertahanan 'Kapal Selam'
Liga Spanyol 11 November 2013, 10:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39