Uji Coba, Persela Lirik Tim Malaysia
Editor Bolanet | 19 September 2014 10:18
Nampaknya Persela sudah putus asa untuk mendapatkan lawan yang selevel, sebagai lawan uji coba untuk persiapan menuju babak delapan besar kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2014. Oleh sebab itu, mereka ingin berpaling ke tim negeri tetangga.
Adalah peserta Malaysia Premier League (MSL), Kedah FA yang sedang diincar oleh tim pelatih Laskar Joko Tingkir. Kebetulan, Kedah sedang menjalani tur di Indonesia. Ini tak akan kami sia-siakan, ucap pelatih Persela, Eduard Tjong.
Sebelumnya, Eduard sudah melakukan pendekatan ke dua tim ISL, Persebaya dan Persib Bandung. Namun kedua tim ini sama-sama terkendala jumlah pemain karena banyak yang memperkuat Timnas Indonesia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Berharap Masalah Gaji Tak Ganggu Persiapan Tim
Bola Indonesia 18 September 2014, 21:14 -
Manajemen Persebaya Ungkap Alasan Gaji Pemain Terlambat
Bola Indonesia 18 September 2014, 17:51 -
Gresik United Blusukan Cari Pemain di Divisi Utama
Bola Indonesia 18 September 2014, 12:44 -
Persela Kesulitan Cari Lawan Uji Coba
Bola Indonesia 18 September 2014, 12:35 -
Uji Coba Arema Tak Terpengaruh Laga Timnas
Bola Indonesia 18 September 2014, 12:27
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39