Turunkan Kendaraan Taktis, 1200 Personil Amankan KLB PSSI di Surabaya
Editor Bolanet | 17 April 2015 23:00
Hal tersebut, ditegaskan Kepala Resort Kota Besar (Kapoltabes) Kombes Setija Juni, melalui Kepala Bagian Operasi (Kabagops) AKBP Raydian Kokrosono.
Pengamanan pelaksanaan KLB PSSI, kami lakukan atas dasar surat tanda terima dari Mabes Polri tertanggal 14 April. Kami siapkan sebanyak 1200 personil yakni 450 personil dari Polrestabes dan 700 personil BKO Polda Jawa Timur untuk memback-up, ungkap AKBP Raydian Kokrosono.
Jumlah personil yang diturunkan kemungkinan bisa bertambah. Kami juga akan dibantu oleh 1 SSK pasukan dari TNI untuk amankan obyek vital, imbuhnya.
Guna mengantisipasi gangguan, pihaknya juga bakal menurunkan kendaraan taktis, serta pasukan anti huru-hara. Hal tersebut, mengingat kegiatan akan dibuka dan dihadiri Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.
Pengamanan akan kita bagi dalam tiga ring. Ring pertama mengamankan di dalam hotel berkoordinasi dengan petugas dan sistem keamanan hotel, ring dua di halaman dan terakhir ring tiga di jalan. Apalagi ada tamu VIP Wakil Presiden. Tentu pengamanan akan dilakukan secara ketat saat beliau hadir, pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Imam Harap KLB Jadi Titik Balik Kemajuan PSSI
Bola Indonesia 16 April 2015, 22:14 -
Djohar Arifin Siap Angkat Kaki Dari PSSI
Bola Indonesia 16 April 2015, 21:33 -
Hadiri KLB PSSI, Menpora Imam Siap Dibully
Bola Indonesia 16 April 2015, 21:25 -
Giliran SP3 Dilayangkan Kemenpora ke PSSI
Bola Indonesia 16 April 2015, 19:45 -
'Aneh, Wakil Presiden Hadiri KLB PSSI'
Bola Indonesia 16 April 2015, 19:30
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39