Tur Nusantara Timnas U-19 Masih Sesuai Jadwal
Editor Bolanet | 15 Februari 2014 16:41
Namun, pelatih Timnas Indonesia U-19 Indra Sjafri menegaskan belum memikirkan hal tersebut. Fokusnya sekarang adalah menyelesaikan pertandingan dalam Tur Nusantara.
Belum ada rencana untuk mengubah jadwal Tur Nusantara. Artinya, masih sesuai jadwal yang ada karena sejauh ini masih menunggu perkembangan kondisi di sana. Kami sekarang fokus dulu menyelesaikan tur di Jawa Tengah. Setelah melawan PSIS, kami masih akan bertemu Persijap di Jepara, terang Indra.
Pada laga terakhir, Evan Dimas dan kawan-kawan bermain imbang 1-1 lawan PSIS Semarang di Stadion Jatidiri, Semarang, Jumat (14/2) malam.
Gol Timnas dicetak Ilham Udin Armayn pada menit ke-62, sementara gol penyeimbang PSIS lahir usai pemain bertahan Timnas U-19 M Sahrul Kurniawan mencetak own goal di menit 67. Bola crossing pemain PSIS, Fadly, yang berusaha dihalau Sahrul justru mengarah ke gawang Timnas yang dijaga Awan Setho.
Berikutnya, Timnas U-19 akan meladeni Persijap Jepara di Stadion Gelora Bumi Kartini, Jepara, Senin (17/2). Setelah itu, mereka segera bertolak menuju Jawa Timur untuk menjalani empat pertandingan. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dampak Erupsi Kelud, TC Timnas U-19 Bisa Pindah ke Luar Pulau Jawa
Tim Nasional 14 Februari 2014, 23:26 -
Review: PSIS Semarang Imbangi Garuda Jaya
Tim Nasional 14 Februari 2014, 22:38 -
Panpel PSIS Semarang Penuhi Permintaan PSSI
Tim Nasional 14 Februari 2014, 20:46 -
PSSI Minta Panpel PSIS Semarang Minta Maaf Secara Terbuka
Tim Nasional 14 Februari 2014, 18:46 -
Gunung Kelud Meletus, Timnas U-19 Tetap Bertanding
Tim Nasional 14 Februari 2014, 16:55
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39