Tujuh Klub Terhukum Minta Pemerintah Kawal Kongres PSSI
Editor Bolanet | 26 September 2016 20:35
Tujuh klub tersebut adalah Arema Indonesia, Persebaya Surabaya, Persewangi Banyuwangi, Persebo Bojonegoro, Persema Malang, Lampung FC, dan Persipasi Kota Bekasi. Mereka memang telah dicoret dari keanggotaan PSSI lantaran mengikuti kompetisi ilegal.
Sebelumnya, PSSI berjanji untuk mengembalikan status keanggotaan tujuh klub tersebut usai Komite Eksekutif (Exco) menggelar rapat di Solo beberapa waktu lalu. Sehingga saat kongres nanti tinggal pengesahan.
Kami berharap PSSI benar-benar komitmen dengan janji mereka, ujar Sekretaris Persipasi, Yeksa Sarkeh Chandra yang mewakili AKSI di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Senin (26/9).
Pengambilan keputusan kan sudah di Exco. Keputusan Exco itu sudah berkekuatan hukum, tinggal disahkan. Yang terpenting bagi kami status kami diakui dulu sebagai anggota PSSI, tambahnya.
Kendati demikian, Yeksa mengaku hingga saat ini belum menerima undangan kongres dari PSSI. Padahal seharusnya undangan tersebut sudah harus diterimanya satu bulan sebelum kongres Kami rencananya akan bertemu dengan Plt Ketum PSSI, Pak Hinca Pandjaitan untuk menanyakan undangan kami, pungkasnya. [initial] (fit/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Penggunaan Nama Persipasi Bandung Raya Salahi Aturan Hukum'
Bola Indonesia 14 April 2015, 19:21 -
Ubah Nama Jadi Persipasi Bekasi, PBR Tunggu Kongres PSSI
Bola Indonesia 13 April 2015, 17:09 -
Merger PBR dan Persipasi Digugat
Bola Indonesia 13 April 2015, 15:27 -
PBR Berencana Hilangkan Embel-embel Pelita Bandung Raya
Bola Indonesia 13 April 2015, 14:28 -
Pindah Markas ke Bekasi, PBR Juga Ganti Nama
Bola Indonesia 11 April 2015, 23:43
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39