Training Camp Delegasi Indonesia di Danone Nations Cup Bakal Dihelat di Batu
Editor Bolanet | 22 April 2013 11:58
Kita akan lakukan training camp di Batu. Kenapa di Batu? Karena kita mencari hawa dinginnya. Agar anak-anak ini terbiasa dengan hawa dingin, sebelum berangkat ke Inggris, ujar Timo.
Di Batu juga, untuk mencari cuaca yang mirip-mirip dengan Inggris, kita kemungkinan akan berlatih sejak pukul 06.00 WIB, sambungnya.
Lebih lanjut, pemegang Lisensi A Kepelatihan dari UEFA ini menyebut bahwa agenda training camp ini akan dilaksanakan 22 Agustus 2013, sepekan setelah Idul Fitri. Training camp ini direncanakan bakal berlangsung selama sepuluh hari.
Sebelumnya, setelah juara diketahui, saya dan asisten akan pergi ke daerah asal mereka. Kami akan memberi gambaran tentang mekanisme dan prosedur latihan juga taktik yang akan saya terapkan dalam training camp. Jadi, selama dua bulan, sebelum training camp, mereka bisa melatih metode yang akan saya terapkan, dia menandaskan. (den/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Tendangan Dari Langit, Timo Scheunemann Muncul di Soekarno
Bolatainment 16 April 2013, 15:42 -
Mengutak-atik Perempat Final Liga Champions
Editorial 2 April 2013, 10:35 -
Gaji Tertunggak, Timo Bakal Gugat PSSI
Bola Indonesia 31 Maret 2013, 14:45 -
Timo Scheunemann Prihatin Kondisi Persema Malang
Bola Indonesia 31 Maret 2013, 13:30 -
Timo Scheunemann: Indonesia Berpeluang Kalahkan Arab Saudi
Tim Nasional 23 Maret 2013, 14:59
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10