Timpang di Kandang Barito Putera, Bali United Dinilai Tetap Kuat
Editor Bolanet | 15 Juli 2016 21:54
Kehilangan Ahn Byung Keon memang menjadi sesuatu yang tidak baik untuk tim. Mengingat kami sudah kehilangan beberapa pemain lain sebelumnya. Namun, saya rasa Bali United tetaplah kuat tanpa saya dan Ahn, ujar Kiko, yang juga harus absen pada laga ini.
Tentu, semua orang masih ingat sebelum saya bergabung, Bali United adalah tim yang diperkuat 100% pemain lokal dan tim ini tetap solid, sambungnya.
Sebelumnya, sejumlah pemain Bali United harus absen pada laga kontra Barito Putera, Minggu (11/07) mereka. Bahkan, dalam lawatan kali ini, mereka hanya bisa memainkan satu pemain asing, Nemanja Vidakovic.
Dua pemain asing Bali United, Ahn Byung Keon dan Lucas Patinho, harus absen akibat cedera. Sementara, Kiko tidak bisa tampil akibat hukuman akumulasi kartu kuning.
Sementara itu, alih-alih merutuki kondisi timnya, Kiko menilai badai cedera ini membawa hikmah. Menurut pemain asal Spanyol tersebut, absennya beberapa pemain lantaran cedera akan memberikan kesempatan bagi pemain lainnya yang jarang mendapat kesempatan bermain.
Pastinya ada sisi positif dengan absennya beberapa pemain yang biasa mengisi skuad inti. Pemain yang selama ini jarang mendapat kesempatan turun akan mendapatkan momentum untuk unjuk kebolehan di hadapan tim pelatih, tuturnya.
Semoga mereka mampu menampilkan yang terbaik karena hal tersebut akan bagus untuk tim, ia menandaskan. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bali United Fokus Siapkan Tim B
Bola Indonesia 13 Juli 2016, 21:48 -
Hendra Sandi Siap Perkuat Bali United Kala Jajal Barito Putera
Bola Indonesia 12 Juli 2016, 21:31 -
Prediksi Bek Bali United Laga Final Piala Eropa
Commercial 10 Juli 2016, 11:02 -
Indra Sjafri Bangga Progres Eks Timnas -19
Bola Indonesia 5 Juli 2016, 05:57 -
Bali United Kalah Akibat Eksperimen Gagal Indra Sjafri
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 23:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39