Timnas Indonesia Terancam Tanpa Penggawa Arema
Editor Bolanet | 30 April 2014 19:31
Tujuh pemain tersebut, adalah Kurnia Meiga, Victor Igbonefo, Hendro Siswanto, Ahmad Bustomi, Irsyad Maulana, Christian Gonzales dan Samsul Arif.
Manajer Arema, Iwan Budianto, menerangkan jika para pemainnya tersebut dibutuhkan untuk berlaga di Piala AFC. Singo Edan- julukan Arema- sudah dinantikan Kitchee FC di Hong Kong, Rabu (14/5).
Kami akan berangkat ke Hong Kong pada 11 Mei, alias bersamaan dengan laga Timnas Indonesia Senior lawan ASEAN All-Star. Karena itu, sangat sulit jika kami melepas mereka, kata Iwan Budianto.
Apalagi, dilanjutkannya, hingga kini belum mendapat surat pemberitahuan dari PSSI terkait pemanggilan pemain tersebut.
Lebih baik jika para pemain Arema fokus membela satu tim daripada harus terpecah membela Timnas atau klub. Apalagi, berlaga di Piala AFC juga untuk nama Indonesia, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Skuat Timnas Indonesia Lawan ASEAN All-Stars
Tim Nasional 29 April 2014, 16:27 -
Ini Alasan Kenapa Ajax Tak Dilawankan Timnas
Bola Indonesia 25 April 2014, 15:05 -
Tiket Ajax Dikelola PSSI, Penonton di SUGBK Dapat Dua Laga
Bola Indonesia 25 April 2014, 11:33 -
Jalani Dua Laga Uji Coba, Timnas Senior Panggil Pemain Baru
Tim Nasional 23 April 2014, 18:54 -
Kapan Barca ke Indonesia? Ini Jawabannya
Bolatainment 23 April 2014, 14:32
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10