Tim Transisi Segera Selesaikan Perbaikan Tata Kelola Sepakbola
Editor Bolanet | 30 Oktober 2015 20:41
Tim Transisi akan menyelesaikan sejumlah penyempurnaan tata kelola organisasi sepakbola Indonesia, ujar anggota Tim Transisi, Gatot S Dewa Broto.
Penyempurnaan ini sudah cukup lama disusun, sejak awal adanya Tim Transisi pada bulan Mei 2015, sambungnya.
Sebelumnya, Selasa (27/10) awal pekan lalu, Tim Transisi dengan formasi anyar telah mengadakan rapat perdana di kantor . Pada rapat yang dipimpin langsung Ketua Tim Transisi Bibit Samad Riyanto ini, hadir sejumlah anggota yaitu: Lodewijk Paulus, Gatot S Dewa Broto, Eko Tjiptadi, Diaz Hendropriyono, Zuhairi Misrawi, Cheppy Wartono, Djoko Susilo, dan Tommy Kurniawan.
Komposisi anggota Tim Transisi ini berubah dari awal ketika mereka dibentuk. Beberapa anggota yang selama ini tidak aktif macam Fx Hadi Rudyatmo, Eddy Rumpoko dan Iwan Lukminto di reshuffle. Mereka diganti Eko Tjiptadi, Djoko Susilo dan Gatot S Dewa Broto.
Lebih lanjut, Gatot mengakui Tim Transisi memerlukan waktu untuk membenahi tata kelola organisasi sepakbola ini. Menurutnya, ini sama sekali bukan merupakan kesengajaan.
Tetapi karena kemudian didorong oleh sejumlah dinamika persepakbolaan yang berkembang, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Tim Transisi Rencanakan KLB PSSI, Manajer Persiwa Geram
- Piala Jenderal Sudirman, Tim Transisi Bakal Pro Aktif
- Eks Komite Etik FIFA: KLB Tim Transisi Tidak Akan Diakui FIFA
- Tim Transisi Ambil Pelajaran Dari Piala Kemerdekaan
- Tim Transisi Siap Lakukan Evaluasi Internal
- Kemenpora Janjikan Persoalan Sepak Bola Berakhir Maret 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pembinaan Pesepakbola Usia Muda, Kemenpora Kerja Sama dengan Argentina
Bola Indonesia 26 Oktober 2015, 18:58 -
Kemenpora: FIFA Datang ke Indonesia Berkat Imam Nahrawi
Bola Indonesia 23 Oktober 2015, 07:35 -
Kisruh Sepakbola Indonesia, Nilmaizar Tegaskan Netral
Bola Indonesia 22 Oktober 2015, 20:28 -
Ini Alasan Nilmaizar Tak Mau Komentari Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 22 Oktober 2015, 20:23 -
Kemenpora Janjikan Persoalan Sepak Bola Berakhir Maret 2016
Bola Indonesia 22 Oktober 2015, 19:59
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23