Tim Transisi Gelar Dua Laga di Pembukaan Piala Kemerdekaan
Editor Bolanet | 28 Juli 2015 19:44
Anggota Tim Transisi, Cheppy T Wartono, menerangkan jika salah satu alasan pihaknya memilih Stadion Manahan. Yakni, karena atmosfer sepak bola dan suporter di sana yang ramai dan hidup.
Sedangkan pada laga tersebut, akan mempertemukan dua tuan rumah grup C, yaitu, Persis Solo melawan Persiba Bantul. Cheppy pun memastikan tidak ada masalah dengan Persiba meski mereka kehilangan satu laga di kandang sendiri. Pasalnya, Tim Transisi menilai laga tersebut sangat menjual.
Nanti, di tanggal 2 Agustus itu ada dua laga. Yang pembukaan resmi kick off-nya sore, yang satunya lagi kick off malam. Kemungkinan yang di PSMS Medan, ujar Cheppy.
Rencananya, PSMS akan dipertemukan dengan Kalteng Putra pada laga perdana mereka di Stadion Teladan, Medan. Ada 24 tim yang akan ikut serta, terbagi dalam empat grup dengan masing-masing dihuni enam klub. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Transisi Upayakan Piala Kemerdekaan Dibuka Jokowi
Bola Indonesia 27 Juli 2015, 21:50 -
Gantikan Bangkalan, Madiun Jadi Tuan Rumah Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 24 Juli 2015, 22:04 -
Muktamar NU Di Balik Mundurnya Jadwal Piala Kemerdekaan
Bola Indonesia 24 Juli 2015, 21:47 -
Terkait Piala Kemerdekaan, Menpora Minta Laporan Tim Transisi
Bola Indonesia 22 Juli 2015, 21:11
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39