Tim Pra-PON Jatim Juga Jajal Liverpool dan Man City
Editor Bolanet | 16 April 2014 12:30
Ketua Harian KONI Jatim, Dhimam Abror Djuraid, Rabu (16/4) siang menceritakan, awalnya pihak penyelenggara hanya menunjuk satu tim asal Surabaya sebagai lawan tim reserve Liverpool dan Manchester City. Tim itu adalah Persebaya U-21.
Saya usulkan ke EO-nya agar lawan tim Pra-PON Jatim juga. Dan nampaknya mereka tertarik. Alhamdulillah tim PON Jatim sudah fixed lawan Liverpool dan Manchester City, terang Abror kepada .
Kabarnya, kedua tim ini akan menjalani tur di Indonesia mulai 20 hingga 30 Mei 2014. Namun belum jelas kapan Liverpool dan Manchester City akan datang ke Surabaya. Perkiraannya tanggal 20 sampai 30 Mei, ungkap Abror.
Jika Persebaya U-21 akan menjamu City dan The Reds di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), maka pasukan Pra-PON Jatim yang diasuh Hanafing memilih tempat berbeda. Untuk Pra-PON mungkin di Gelora Delta Sidoarjo, tutup Abror.
(faw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Anggap Sunderland Tim Berbahaya
Liga Inggris 15 April 2014, 23:53 -
Pellegrini Optimis City Akan Juara
Liga Inggris 15 April 2014, 21:06 -
Pellegrini: Yaya Toure Hanya Cedera Dua Pekan
Liga Inggris 15 April 2014, 19:51 -
Legenda Chelsea: Lawan City, Suarez Terlihat Lamban
Liga Inggris 15 April 2014, 18:37 -
'Persaingan Premier League Belum Berakhir!'
Liga Inggris 15 April 2014, 17:48
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39