Tiga Pemain Persib dan Dua Pemain Arema Masuk Nominasi Pemain Terbaik
Editor Bolanet | 2 April 2016 17:22
Persib bakal diwakili Samsul Arif, Kim Jeffry Kurniawan, dan Tony Sucipto. Sementara Cristian Gonzales dan Hendro Siswanto akan mewakili Singo Edan.
Lima nama lainnya berasal dari tim Bali United dan Sriwijaya FC (SFC). Mereka diantaranya, Johan Ahmad Alfarizie (Sriwijaya FC), Ikhsan Kurniawan (Sriwijaya FC), Saiful Indra Cahya (Sriwijaya FC), I Gede Sukadana (Bali United), dan Fadil Sausu (Bali United).
Nantinya, pemain terbaik bakal mendapatkan hadiah Rp 150 juta dan satu sepeda motor, ujar Ketua Organizing Committee, Irjen (Pol) Condro Kirono di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta, Sabtu (2/4).
Pemilihan pemain terbaik tersebut bakal dipilih berdasarkan kriteria yang telah ditentukan. Akan dipilih berdasarkan teknik, fisik, dan psiokologis pemain di lapangan. Ia juga harus konsisten menampilkan permainan terbaiknya, ungkap Condro.
Selain kriteria tersebut, pemain juga harus menonjol di timnya masing-masing. Dia harus bisa memperlihatkan sikap antusiasmenya kepada timnya, memiliki leadersip dan bisa membawa timnya kepenampilan terbaiknya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketum Viking Berharap Bobotoh Tak Bikin Malu
Bola Indonesia 1 April 2016, 20:36 -
Bola Indonesia 1 April 2016, 20:27
-
Tantan Antar Persib Bandung ke Final Piala Bhayangkara
Bola Indonesia 30 Maret 2016, 20:39 -
Kiko Insa Optimistis Bali United ke Final Piala Bhayangkara
Bola Indonesia 30 Maret 2016, 16:58 -
Silvio Escobar Siap Tempur Kontra Persib Bandung
Bola Indonesia 30 Maret 2016, 15:38
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39