The Jakmania Minta Persija Tingkatkan Daya Gedor
Editor Bolanet | 20 Mei 2013 14:42
Kemenangan pertama, diraih ketika meladeni Persiba Balikpapan, di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, pada 11 Mei. Macan Kemayoran- julukan Persija Jakarta- meraih kemenangan dengan skor 2-0. Tiga hari kemudian, di tempat yang sama, Persija menekuk Barito Putra dengan skor 1-3.
Persija tidak boleh puas dengan memperbaiki celah-celah yang masih rawan. Salah satunya, dengan menambah daya gedor di sektor penyerang, kata Ketua Umum The Jakmania, Muhammad Larico Ranggamoge.
Dilanjutkan Larico, The Jakmania berharap agar manajemen Persija menambah pemain. Apalagi, Macan Kemayoran gagal merekrut Jamie Coyne.
Pemain yang didatangkan harus memiliki kualitas yang bagus. Selain itu, mampu beradaptasi dalam tim dengan cepat. Persija harus bisa bersaing dan mengejar ketertinggalannya, sambungnya.
Pada laga selanjutnya, skuad arahan Benny Dollo akan ditantang klub asal tanah Papua. Pertama, yakni lawan Persiram Raja Ampat, (22/5). Kemudian, Persidafon Dafonsoro, (26/5), lalu bersua Persiwa Wamena, (1/6). Tiga hari berselang setelah laga tersebut, Persija akan menghadapi Persipura Jayapura.(esa)
Jadwal Pertadingan Persija:
22-05-2013: Persiram vs Persija
26-05-2013: Persidafon vs Persija
01-06-2013: Persija vs Persiwa
04-06-2013: Persija vs Persipura
13-06-2013: Persepam vs Persija (esa/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: Kalahkan Persepam, Persib Rebut Posisi Kedua
Bola Indonesia 19 Mei 2013, 18:15 -
Preview ISL: Persib vs Persepam, Tuan Rumah Siaga Satu
Bola Indonesia 19 Mei 2013, 06:39 -
Jajang Takkan Rombak Skuad Persib Bandung
Bola Indonesia 18 Mei 2013, 16:36 -
Hadapi Persidafon, PSPS Fokus Benahi Pertahanan
Bola Indonesia 18 Mei 2013, 16:25 -
Persipura Siap Amankan Poin Penuh di Kandang Persegres
Bola Indonesia 18 Mei 2013, 13:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Argentina vs Brasil 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:56 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 15:55 -
Prediksi Bolivia vs Uruguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:55 -
Satu Fondasi, Tiga Teka-teki: Masa Depan Bek Tengah AC Milan
Liga Italia 24 Maret 2025, 15:47
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23