Tersisa 12 Pemain, Surabaya United Mati Gaya
Editor Bolanet | 17 Februari 2016 17:53
Seperti yang nampak dalam uji coba lawan 81 FC, Rabu (17/2) tadi pagi. Ibnu terpaksa bermain dengan tiga pemain belakang, yakni Otavio Dutra, Nurmufid Fastabiqul Khoirot dan Heri Setiawan. Nama terakhir merupakan pemain magang.
Main dengan tiga bek memang bukan style Surabaya United. Namun hal itu harus dilakukan karena mereka kehilangan bek kanan dan kiri, yakni Putu Gede Juni Antara serta M. Fatchurohman yang dipinjamkan ke Bali United dan PS Polri.
Memang formasinya mengikuti para pemain ada ini, ucap Ibnu. Kami pakai 3-5-2 untuk memaksimalkan pemain-pemain yang posisinya hampir sama. Misalnya di sayap, imbuh pelatih asli Surabaya tersebut.
Imbasnya, sejumlah pemain akhirnya dijajal pada sektor baru. M. Sahrul Kurniawan, misalnya. Pemuda Ngawi ini diplot sebagai bek kanan menggantikan peran Putu. Wahyu Subo Seto dan Ariawan juga harus bermain lebih melebar dari posisi aslinya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Duh, Pemain Surabaya United Tinggal 12 Orang
- Fandi Eko Hattrick, Surabaya United Menang Tipis di Uji Coba
- Gelandang Pesebaya 1927 Merapat ke Surabaya United
- Tak Diundang Piala Bhayangkara, Begini Reaksi Surabaya United
- Surabaya United Ingin Daratkan Eks Arema
- Surabaya United Tetap Ikut Piala Walikota Padang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminta Bertahan di Surabaya United, Ini Komentar Otavio Dutra
Bola Indonesia 29 Desember 2015, 21:12 -
Sakit Hati, Otavio Dutra Ogah Kembali Lagi ke Surabaya United
Bola Indonesia 18 Desember 2015, 11:26 -
Tanpa Dutra, Surabaya United Bakal Kocar-kacir
Bola Indonesia 18 Desember 2015, 11:19 -
Surabaya United Resmi Berhentikan Tiga Pemain Senior
Bola Indonesia 17 Desember 2015, 12:59 -
Pemain Senior Surabaya United Absen Latihan, Ada Apa?
Bola Indonesia 17 Desember 2015, 10:29
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39