Terancam Ditinggal Pemain, Ini Langkah Antisipasi Persija
Editor Bolanet | 13 Agustus 2015 15:03
Terlebih diakui Ferry, timnya bakal kesulitan menyiapkan pemain yang berasal dari kompetisi musim lalu. Apalagi, para pemain Persija ingin agar gaji yang tertunggak dilunasi lebih dulu.
Hanya saja, Ferry mengaku sudah memiliki langkah antisipasi jika nanti tetap jadi berlaga. Yakni menyiapkan pemain dari tim U-21 dan Divisi Utama.
Masih banyak pemain, ada pemain dari tim U-21. Pemain dari Divisi Utama juga bisa karena sesuai regulasi yang ditetapkan, tutur Ferry Paulus.
Ditambahkan Ferry Paulus, pihaknya bakal terus melakukan pendekatan kepada para pemain. Termasuk, para pemain dari klub ISL yang tidak ambil bagian di Piala Presiden.
Pemain dari klub yang tidak ikut juga bisa dipinjam. Jadi masih banyak pemain yang bisa dipakai, tegasnya.
Dalam ajang Piala Presiden ini sendiri, tim Macan Kemayoran- julukan skuad Persija- tergabung di Grup C bersama tuan rumah Bali United Pusam, Mitra Kukar, dan Persita Tangerang. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahmad Darmawan Tolak KLB PSSI Bentukan Tim Transisi
Bola Indonesia 11 Agustus 2015, 14:41 -
3000 The Jakmania Gelar Demo di Kantor Kemenpora
Bola Indonesia 11 Agustus 2015, 12:12 -
Manajemen Persija Penuh Ketidakpastian
Bola Indonesia 7 Agustus 2015, 17:19 -
Inginkan Rendi Irawan, Persebaya 'Jewer' Persija
Bola Indonesia 6 Agustus 2015, 12:51 -
Rendi Irawan Buka Peluang Balik ke Persebaya
Bola Indonesia 6 Agustus 2015, 12:34
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39