Terancam Ditendang, Tony Ho Pasrah
Editor Bolanet | 16 Oktober 2013 20:55
Hingga saat ini, Tony mengaku belum dihubungi manajemen Persebaya terkait masa depannya. Padahal, Jumat (11/10) lalu, Tony sudah bertemu dengan manajemen di Surabaya. Namun pertemuan itu hanya bertujuan untuk membagikan bonus.
Setelah pertemuan itu, aku Tony, dia langsung kembali ke kampung halamannya di Makassar. Waktu itu tidak ada pembicaraan. Jadi, saya belum tahu apakah masih di Persebaya musim depan atau tidak, ucap karib mendiang Miroslav Janu ini.
Selain Tony, nasib staf pelatih lainnya seperti Rohandy Yusuf, Abdul Khamid dan pelatih kiper Hengky Oba juga belum pasti. Bisa jadi, Yusuf, Khamid dan Hengky akan menyusul Tony keluar setelah Rahmad resmi menangani tim Persebaya.
Lalu bagaimana reaksi Tony. Saya siap menerima apapun jika sudah merupakan keputusan, tegas Tony ketika dihubungi wartawan, Rabu (16/10) malam.
Prestasi Tony sebenarnya cukup baik. Ia sukses mengantarkan Persebaya promosi ke Indonesia Super League (ISL) dengan status juara Divisi Utama 2013. Bukan hanya itu, catatan bagus lainnya adalah, Tony membawa tim ini tak terkalahkan dalam 22 pertandingan, semusim penuh. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Cari Pelatih 'Plus-plus'
Bola Indonesia 14 Oktober 2013, 14:06 -
Rahmad Darmawan Hampir Pasti ke Persebaya
Bola Indonesia 14 Oktober 2013, 13:12 -
Kemahalan, Rencana Sriwijaya Gaet Toldo Buntu
Bola Indonesia 12 Oktober 2013, 18:40 -
Uston Yakin Persebaya Tambah Tangguh
Bola Indonesia 12 Oktober 2013, 11:18 -
Fandi Eko Merapat ke Persebaya?
Bola Indonesia 12 Oktober 2013, 09:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23