Terakhir Main di SUGBK, Ismed Sofyan Kecewa
Editor Bolanet | 14 Mei 2016 06:21
Sebagai gantinya, manajemen Persija pun telah mempersiapkan homebase baru bagi Macan Kemayoran. Adalah Stadion Manahan Solo yang akan menjadi kandang Ismed Sofyan dkk untuk berlaga pada ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016.
Menanggapi hal tersebut, bek Persija Ismed Sofyan mengaku kecewa. Sebab, dukungan dari The Jakmania tidak akan sehebat ketika tim asal ibukota itu bermain di SUGBK.
Jujur saya sangat kecewa tidak lagi bermain di Jakarta. Ini sangat merugikan tim karena pastinya tidak bisa melihat The Jakmania seperti di SUGBK, ujar Ismed kepada wartawan di SUGBK, Senayan, Jakarta, Jumat (13/5) malam.
Sejauh ini, Persija sendiri mampu memperlihatkan kualitas terbaiknya pada ajang ISC. Dari tiga pertandingan yang dijalani, tim besutan Paulo Camargo itu tak pernah terkalahkan.
Persija pun saat ini mampu bertengger di posisi teratas klasemen ISC dengan torehan tujuh poin. Pada pertandingan selanjutnya, Ismed Sofyan dkk akan bertandang ke markas Perseru Serui di Stadion Marora, Serui, Minggu (22/5) mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bikin Persela Terpuruk, Persija ke Puncak Klasemen ISC 2016
Bola Indonesia 13 Mei 2016, 22:57 -
Tak Ingin Calo Merajalela, Panpel Persija Perketat Keamanan
Bola Indonesia 13 Mei 2016, 14:33 -
4200 Personel Keamanan Jaga Pertandingan Persija vs Persela
Bola Indonesia 13 Mei 2016, 14:11 -
Hadapi Persela, Persija Bakal Tunjukkan Kualitas
Bola Indonesia 12 Mei 2016, 21:29
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39