Tekad Andik Vermansah Demi Tembus Timnas Indonesia
Editor Bolanet | 7 Juli 2014 07:02
Sayangnya, hal itu tak membuat pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia, Alfred Riedl melirik dan memanggilnya untuk memperkuat Tim Garuda. Atas hal itu, Andik mengaku pasrah. Ia pun merasa perlu kerja lebih keras untuk menembus Timnas.
Andik mencoba pasrah. Ia menyerahkan ke PSSI dan Badan Tim Nasional (BTN). Kalau saya tidak dipanggil, ya saya pasrah saja. Mungkin saya kurang fokus. Saya perlu berlatih lebih keras lagi. Mungkin saya kurang bagus, ujar Andik.
Selama semusim di Malaysia, Andik sudah cetak dua gol dan sembilan assist sembilan. Ia juga membawa Selangor meraih runner up. Andik juga meraih penghargaan pemain terbaik mingguan selama lima kali dan masuk tim of the year.
Memang saya aku di SEA Games kemarin saya gagal. Mungkin ada masalah, salah satunya saya cedera, imbuh mantan pemain Persebaya 1927 ini.
Saya masih muda dan ingin menambah prestasi lagi, karena prestasi saya di Timnas masih kurang. Pastinya saya berharap bisa dipanggil. Saya pun berani ikut seleksi di Timnas Senior maupun U-23, pungkas fans Cristiano Ronaldo ini. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Galau, Antara Sponsor dan Timnas
Bola Indonesia 5 Juli 2014, 03:11 -
Kedatangan Pacho dan OK John Molor
Bola Indonesia 5 Juli 2014, 02:46 -
Manager PSM Makassar Diberhentikan
Bola Indonesia 5 Juli 2014, 01:55 -
The Jakmania Miliki Jadwal Buka Puasa Bersama
Bolatainment 4 Juli 2014, 17:12 -
Dejan Antonic Rencanakan Uji Coba Bagi PBR
Bola Indonesia 4 Juli 2014, 17:04
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39