Taufiq Juga Persembahkan Gelar Untuk Persebaya 1927
Editor Bolanet | 8 November 2014 22:27
- Meraih juara bersama Persib Bandung tak membuat melupakan teman-teman lamanya di Persebaya 1927. Ia bahkan mempersembahkan kesuksesannya itu untuk teman-temannya di klub yang tengah mati suri tersebut.
Juara ini memang milik Persib. Tapi kalau boleh, saya ingin mempersembahkan untuk teman-teman di Persebaya 1927 dulu. Terutama AV7 (Andik Vermansah) dan Aulia (Ardhi), ucap Taufiq, Sabtu (8/11).
Ia menjelaskan bahwa kedua nama tersebut memang paling dekat dengan dirinya. Apalagi ketiganya sama-sama lahir di bulan November.
Bulan ini saya, Andik dan Aulia memang ulang tahun, dan Alhamdulillah saya juara bersama Persib. Selamat juga buat Aulia yang baru saja menikah, tambahnya.
Sementara ditanya tentang diparkirnya dirinya oleh Djadjang Nurdjaman pada partai final melawan , Taufik tak mempermasalahkannya.
Itu kan strategi pelatih, biasa lah seperti itu. Dan, pelatih sudah benar karena Persib bisa juara, tutupnya. [initial]
(fjr/pra)
Juara ini memang milik Persib. Tapi kalau boleh, saya ingin mempersembahkan untuk teman-teman di Persebaya 1927 dulu. Terutama AV7 (Andik Vermansah) dan Aulia (Ardhi), ucap Taufiq, Sabtu (8/11).
Ia menjelaskan bahwa kedua nama tersebut memang paling dekat dengan dirinya. Apalagi ketiganya sama-sama lahir di bulan November.
Bulan ini saya, Andik dan Aulia memang ulang tahun, dan Alhamdulillah saya juara bersama Persib. Selamat juga buat Aulia yang baru saja menikah, tambahnya.
Sementara ditanya tentang diparkirnya dirinya oleh Djadjang Nurdjaman pada partai final melawan , Taufik tak mempermasalahkannya.
Itu kan strategi pelatih, biasa lah seperti itu. Dan, pelatih sudah benar karena Persib bisa juara, tutupnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Ucapkan Selamat Untuk Persib
Bola Indonesia 7 November 2014, 23:21 -
Gelar Pemain Terbaik Ferdinand Sinaga Dipertanyakan
Bola Indonesia 7 November 2014, 23:18 -
Dejan Antonic: Selamat Persib!
Bola Indonesia 7 November 2014, 22:49 -
Arema Indonesia Jadwalkan Bertemu Menpora
Bola Indonesia 7 November 2014, 22:17 -
Bola Indonesia 7 November 2014, 22:09
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39