Tantang Persib, Mitra Kukar Target Menang
Editor Bolanet | 20 Januari 2014 09:38
Menyambut laga ini, arsitek Mitra Kukar, Stefan Hansson pun berani menargetkan kemenangan untuk menjaga peluang lolos ke partai final.
Lawan Persib kita harus menang. Saya akan melihat siapa pemain yang siap dan kondisi fit saat melawan Maung Bandung. ujar Hansson seperti dikutip laman resmi Liga Indonesia.
Persib meski di laga perdana bermain imbang mereka tetap tim kuat. Saya juga senang tim tetap menjaga rekor tidak kalah selama IIC ini, lanjutnya.
Klub berjuluk Naga Mekes itu memiliki modal positif jelang laga kedua ini setelah di partai pertama membungkam Persik Kediri dengan skor telak, 7-2. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Naga Mekes Hantam Persik Kediri
Bola Indonesia 19 Januari 2014, 21:44 -
Lima Pertandingan Tandai Bergulirnya ISL Musim Ini
Bola Indonesia 18 Januari 2014, 16:26 -
Mitra Kukar Akui Petik Pelajaran Dari IIC 2014
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 11:44 -
Mitra Kukar Berharap Ciptakan Tren Positif di IIC 2014
Bola Indonesia 6 Januari 2014, 15:30 -
Launching Mitra Kukar Tertunda Kehadiran Pemain Tambahan
Bola Indonesia 4 Januari 2014, 19:52
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39