Tantang Persebaya, Hasil di Surajaya Tak Jadi Patokan Persela
Editor Bolanet | 18 Agustus 2014 17:57
- Meski pernah mengalahkan , namun kubu Persela Lamongan tak ingin menjadikan kemenangan itu sebagai patokan. Tim pelatih Laskar Joko Tingkir juga sudah membuat simulasi untuk menghadapi Greg Nwokolo dan kawan-kawan.
Pada Februari 2014 lalu di Stadion Surajaya Lamongan, Laskar Joko Tingkir berpesta gol di jaga Persebaya. Tak tanggung-tanggung, tiga gol tanpa balas membuat Persela menang telak 3-0. Ketiga gol Persela diborong oleh striker asal Bojonegoro, Bijahil Chalwa.
Walau pernah mengalahkan, tapi itu dulu. Sekarang sudah beda, kata asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto. Menurut Didik, pihaknya sudah melakukan persiapan matang menyambut duel derby Jawa Timur (Jatim) tersebut..
Kami sudah buat simulasi di latihan. Kami juga sudah memahami dan pelajari permainan Persebaya, akunya.
Sementara itu, Persela tak akan diperkuat ujung tombak andalan mereka, Addison Alves. Striker asal Brasil itu harus menyaksikan rekan-rekannya dari tribun penonton akibat menjalani hukuman akumulasi kartu kuning. Setidaknya ada tiga nama yang dipersiapkan sebagai pengganti Addison.
Ada (Bijahil) Chalwa, Arif Ariyanto dan Zaenal Arifin. Tapi kita harus lihat kondisi terakhir mereka, tutup Didik. (faw/dzi)
Pada Februari 2014 lalu di Stadion Surajaya Lamongan, Laskar Joko Tingkir berpesta gol di jaga Persebaya. Tak tanggung-tanggung, tiga gol tanpa balas membuat Persela menang telak 3-0. Ketiga gol Persela diborong oleh striker asal Bojonegoro, Bijahil Chalwa.
Walau pernah mengalahkan, tapi itu dulu. Sekarang sudah beda, kata asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto. Menurut Didik, pihaknya sudah melakukan persiapan matang menyambut duel derby Jawa Timur (Jatim) tersebut..
Kami sudah buat simulasi di latihan. Kami juga sudah memahami dan pelajari permainan Persebaya, akunya.
Sementara itu, Persela tak akan diperkuat ujung tombak andalan mereka, Addison Alves. Striker asal Brasil itu harus menyaksikan rekan-rekannya dari tribun penonton akibat menjalani hukuman akumulasi kartu kuning. Setidaknya ada tiga nama yang dipersiapkan sebagai pengganti Addison.
Ada (Bijahil) Chalwa, Arif Ariyanto dan Zaenal Arifin. Tapi kita harus lihat kondisi terakhir mereka, tutup Didik. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tahan Barito Putera, Gresik United Girang
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 21:06 -
Carrasco Siap Gempur Benteng Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 17:17 -
Persita Tak Gentar Reputasi Arema Cronus
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:34 -
Jamu Persita, Arema Target Poin Penuh
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 16:09 -
RD Minta Pemain Persebaya Berdedikasi ke Profesi
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 15:31
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39