Tanpa Tiga Andalan, Persisam Optimis Curi Poin di Madura
Editor Bolanet | 5 Maret 2013 19:00
Tiga pemain andalan tersebut yakni, Pierre Njanka, Sumardi dan Dian Irawan. Ketiganya mendapat larangan bermain setelah mendapatkan kartu yang mengakibatkan mereka absen pada laga nanti.
Meski begitu, pelatih Persisam, Sartono Anwar tetap yakin pengganti mereka mampu mengisi kekosongan yang mereka tinggalkan dan membuat misi poin di Madura dapat terpenuhi.
Kami membawa 20 pemain, artinya kami masih punya cadangan meski tiga pemain kami tidak bisa bertanding, dan pemain pelapis kami juga punya kemampuan yang tidak beda jauh, jelas Sartono.
Sebelumnya Persisam sukses meredam keganasan Persela dengan menahan imbang Laskar Joko Tingkir. Sementara Persepam justru sukses melumat tim kuat Mitra Kukar dengan skor 3-1. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Didepak Persela, Gomes Fokus Latih SSB
Bola Indonesia 4 Maret 2013, 23:10 -
Persegres Akui Dekati Nilmaizar
Bola Indonesia 4 Maret 2013, 22:38 -
7 Maret BTN Mulai Gelar TC Timnas
Tim Nasional 4 Maret 2013, 18:02 -
Kesabaran The Jak Terhadap Manajemen Persija Mulai Habis
Bola Indonesia 4 Maret 2013, 15:52 -
Persidafon Jadikan Poin Dari Persiram Sebagai Modal
Bola Indonesia 4 Maret 2013, 14:32
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39