Tanpa Thiago Furtuoso, Berikut Prakiraan Pemain Surabaya United
Editor Bolanet | 20 November 2015 17:02
Jandri Pitoy kemungkinan masih dipercaya sebagai kiper utama. Empat pemain di lini belakang adalah Otavio Dutra, Firli Apriansyah dan dua jebolan Tim Nasional (Timnas) U-19, Putu Gede Juni Antara serta M. Fatchurohman.
Asep Berlian sepertinya tetap dipasang sebagai gelandang bertahan. Sedangkan Slamet Nur Cahyono, Evan Dimas Darmono, Siswanto dan Ilham Udin Armaiyn, akan menjadi penyokong Pedro Javier Velazquez sebagai penyerang tunggal.
Kami sebetulnya butuh Zulfiandi. Tapi posisinya masih di Aceh, padahal kualifikasi PON-nya sudah selesai, tutur Troy Medicana, asisten pelatih Surabaya United.(faw)
Prakiraan Pemain Surabaya United:
Jandri Pitoy (c), Putu Gede Juni Antara, Otavio Dutra, Firli Apriansyah, M. Fatchurohman, Asep Berlian, Evan Dimas Darmono, Slamet Nur Cahyono, Ilham Udin Armaiyn, Siswanto, Pedro Javier Velazquez
Pelatih: Ibnu Grahan [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Beri Jaminan Starter untuk Febri dan Zola
Bola Indonesia 19 November 2015, 07:25 -
Persib Ingin Permalukan Surabaya United
Bola Indonesia 19 November 2015, 06:24 -
Persib Lakukan Evaluasi Menyeluruh
Bola Indonesia 18 November 2015, 10:55 -
Persib: Spaso dan Atep Belum Fit, Yandi Sudah Oke
Bola Indonesia 18 November 2015, 10:42 -
Surabaya United Berusaha Move On
Bola Indonesia 16 November 2015, 15:43
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39