Tanpa Lima Pemain Inti di Tur Jateng, Arema Cronus Tak Risau
Editor Bolanet | 24 Maret 2015 22:34
Tak ada masalah. Ini kepentingan Timnas. Kita harus selalu dukung, ujar Gethuk -sapaan karib Joko.
Justru ini bagus agar kita siap main semisal lima pemain ini tak bisa turun di kompetisi. Kita ambil positifnya saja, sambung legenda Arema Malang ini.
Sebelumnya, lima pemain Arema Cronus dipanggil Pelatih Timnas Indonesia, Benny Dollo, dalam ajang uji coba kontra Kamerun dan Myanmar. Lima pemain ini adalah: Victor Igbonefo, Hasim Kipuw, Johan Alfarizi, Gede Sukadana dan Cristian Gonzales.
Pada saat yang sama, Arema Cronus juga menggelar tur Jawa Tengah. Dalam tur ini, mereka akan menghadapi Persip Pekalongan dan PSIS Semarang. Tur ini merupakan persiapan akhir mereka jelang berlaga di Indonesia Super League 2015.
Sementara itu, kehadiran lima pemain Arema itu membuncahkan optimisme Benny Dollo. Pria yang karib disapa Bendol ini berharap lima penggawa Arema ini memberi dampak positif bagi Skuat Garuda, julukan Timnas Indonesia.
Anak-anak sudah terbiasa dengan kompetisi. Seperti pemain Arema yang terbiasa bermain dengan tim-tim internasional. Walaupun hanya sekelas klub, tapi mereka kan sering melakukan hal itu. Jadi tidak ada masalah. Itu persoalan mental saja, papar Bendol. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tur Jateng, Penggawa Arema Cronus Dituntut Raih Hasil Maksimal
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 22:34 -
Pelatih Arema Cronus Harap Yao Ruddy Buktikan Diri
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 21:54 -
BOPI Janji Tuntaskan Verifikasi Tepat Waktu
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 21:16 -
Persebaya Belum Putuskan Nasib Kim dan Mbamba
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 20:45 -
Surat Rekomendasi KONI Terkait ISL 2015 Ditengarai Asli
Bola Indonesia 23 Maret 2015, 20:17
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39