Tangani Putra Muara Cunda, Sejumlah Tantangan Menanti Timo
Editor Bolanet | 20 Juni 2012 11:06
Kita tertinggal dari masalah gizi, berat badan, pola latihan, pengalaman dan masalah kompetisi. Selain itu, tim yang akan kita hadapi, VfB Stuttgart misalnya, meski berstatus klub mereka adalah yang terbaik di daerahnya, papar pemegang Lisensi A Kepelatihan dari UEFA ini pada .
Jadi, seharusnya kita mengirimkan tim yang dibentuk Pengcab. Jadi paling tidak mereka adalah yang terbaik di daerah tersebut.
Namun demikian, hal ini tak membuatnya berkecil hati. Meski mengakui bakal berat untuk membawa anak asuhnya meraih gelar juara. Timo berjanji bakal berusaha keras agar anak asuhnya mampu berprestasi setinggi-tingginya di ajang yang akan dihelat awal September ini.
Sulit untuk menjadi juara. Namun kita akan mempersiapkan semua sebaik-baiknya dan berusaha keras agar bisa memberikan yang terbaik, ujarnya.
Sebagai salah satu bentuk persiapan, awal Juli 2012 ini, Timo akan menggelar pemusatan pelatihan di Lhokseumawe Aceh selama sepekan. Lalu usai Lebaran nanti, pemusatan pelatihan bakal digelar di Malang selama sepuluh hari, tandas pria yang juga merupakan Direktur Pembinaan Usia Muda PSSI ini. (den/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smuda Akan Tinggalkan Polandia
Piala Eropa 19 Juni 2012, 20:26 -
Totalitas Warga Ukraina Untuk Hadang Inggris
Piala Eropa 19 Juni 2012, 13:16 -
Beckham: Gerrard Gelandang Terhebat Dunia
Liga Eropa UEFA 18 Juni 2012, 23:50 -
Neuer: Yunani Agresif dan Tekad Besar
Piala Eropa 18 Juni 2012, 19:45 -
Jelang ke Polandia, Timo Genjot Latihan SSB Putra Muara Cunda
Tim Nasional 18 Juni 2012, 10:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23