Tandang ke PSPS, Persib Parkir Along-Budiawan
Editor Bolanet | 18 Mei 2012 05:59
Pelatih Persib Robby Darwis mengatakan, Kepastian tersebut didapatkan setelah Along dan Budiawan menerima kartu kuning keduanya saat menang 3-2 atas Pelita Jaya Karawang, Minggu (13/5) lalu. Karena itu, Robby mengaku langsung menyiapkan pemain pengganti supaya kegarangan Maung Bandung tidak berkurang.
“Kami tidak perlu khawatir karena masih memiliki sederet pemain lain yang memiliki skill dan teknik yang bagus. Apalagi, Persib tidak mengandalkan kekuatan pada seorang pemain saja. Visi sepak bola yang kami jalankan sangat modern. Yakni, menekankan pada permainan kolektivitas, bukan individual,” tukasnya kepada .
Robby melanjutkan, untuk mempersiapkan pemain pengganti, baru bisa ditentukan sesaat jelang pertandingan bergulir. Pasalnya, tim pelatih harus melihat kondisi terakhir para pemain agar yang ditampilkan tidak mengecewakan.
“Sejak awal, para awak Persib sudah ditekankan untuk selalu menjaga kondisi dan berlatih maksimal. Tujuannya, agar selalu siap untuk tampil seperti yang diharapkan dalam sebuah pertandingan. Terutama, menggantikan pemain yang absen,” tukasnya
Saya memang lebih senang jika Along bermain. Sebab, performanya tengah menanjak. Apalagi, Along tidak hanya mampu membobol gawang, namun juga piawai dalam memberikan umpan, tandasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tandang ke Sigli, Ujian Konsistensi Persiba
Bola Indonesia 9 Mei 2012, 05:07 -
Hadapi Persiwa, Pelita Rotasi Pemain
Bola Indonesia 9 Mei 2012, 04:57 -
Persegres Lakukan Evaluasi, Gaston Mulai Disoroti
Bola Indonesia 7 Mei 2012, 08:47 -
ISL Review: Persidafon Hantam Persegres 3 Gol Tanpa Balas
Bola Indonesia 4 Mei 2012, 18:04
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39