Tampil di Piala Jenderal Sudirman, Semen Padang Fokus Hubungi Pemain
Editor Bolanet | 30 Oktober 2015 20:51
Direktur Teknik PT Kabau Sirah Semen Padang, , akan menarik kembali pemain yang sebelumnya dipinjamkan ke klub lain pada Piala Presiden beberapa waktu yang lalu. Di antara pemain tersebut adalah Hendra Adi Bayau, Eka Ramdhani, Saefullah Maulana, Airlangga ke Mitra Kukar, Nur Iskandar dan Vendri Mofu ke Persija Jakarta, Yu yun Ko ke Sriwijaya FC, serta Jandia Ekaputra ke Persiba Balikpapan.
Dengan keikutsertaan Semen Padang pada turnamen tersebut, manajemen kini fokus untuk menghubungi seluruh pemain beserta pelatih agar segera bergabung, untuk persiapan tim, katanya.
Dari skuad musim lalu, tiga pemain asing yang tidak dipanggil dalam turnamen Piala Sudirman, masing-masing Esteban Vizcara yang telah diputus kontraknya, Yu Yunko yang masih dalam tahap penyembuhan usai mengalami cedera pada piala Presiden lalu, serta Goran Gancev yang kini sedang berada di negaranya Makedonia, tuturnya.
Sedangkan terkait siapa nama-nama pemain yang akan menggantikan peran tiga pemain tersebut hingga kini Asdian menegaskan telah mengantongi sejumlah nama. Namun, ia mengaku belum bisa menyebutkan nama pemain tersebut untuk saat ini.
Kalau itu belum dapat saya sampaikan hari ini, karena masih sibuk menghubungi seluruh pemain. Kalau sudah klop nanti saya informasikan, paling lambat dua hari ke depan, imbuh Asdian.
Dari kabar yang beredar saat ini Kabau Sirah disebut tengah mendekati sederet nama sohor seperti Andik Vermansyah, Vladimir Vujovic, Edwar Wilson Junior dan Osas Saha. [initial]
Baca Juga:
- Penyelenggara Piala Jenderal Sudirman Bakal Minta Rekom Tim Transisi
- PBR Isyaratkan Pertahankan Mayoritas Pemain Lama
- Persija Jakarta Urung Gelar TC di Malang Akhir Pekan Ini
- Persela Berburu Pemain Asing
- Pedro Javier Baru Gabung Surabaya United Pekan Depan
- IPW: Piala Jenderal Sudirman Harusnya Digelar Usai Pilkada
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Jenderal Sudirman Siapkan Opsi Wasit dari TNI dan Polri
Bola Indonesia 29 Oktober 2015, 18:35 -
Promotor Piala Jenderal Soedirman Jadikan Semen Padang Cadangan
Bola Indonesia 24 Oktober 2015, 16:14 -
Ini Alasan Nilmaizar Tak Mau Komentari Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 22 Oktober 2015, 20:23 -
Bola Indonesia 22 Agustus 2015, 12:33
-
Lawan Persib, Arema Cronus Belum Pasti Diperkuat Pemain Anyar
Bola Indonesia 10 Agustus 2015, 18:43
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39