Tak Pernah Menang di IIC 2014, Pelatih Persepam Maklum
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 18:40
Kita realistis saja. Secara persiapan kita kalah, ya ke belakang pasti kalah. Kita baru tanggal 5 Januari lalu latihan. Akibatnya, para pemain, termasuk Escobar, kelelahan. Fisik mereka drop ujar Daniel, dalam sesi konferensi pers usai laga, Senin (13/01).
Saya coba mainkan pemain-pemain cadangan, agar semua bisa mendapat kesempatan main. Secara umum, hasil ini lumayan, sambungnya.
Sebelumnya, di laga terakhir mereka di IIC 2014, Persepam harus menelan kekalahan dua gol tanpa balas dari Persela Lamongan. Dua gol yang bersarang di gawang Firmansyah, dicetak Adisson Alves dan Lopicic.
Di dua pertandingan sebelumnya, Laskar Sape Kerap -julukan Persepam- hanya mampu meraih satu poin. Pada laga perdana, Slamet Nurcahyo dan kawan-kawan dikalahkan Arema Cronus dengan skor 1-3. Sementara, kala menghadapi Persija Jakarta, di laga kedua mereka, Khoirul Huda dan kawan-kawan harus berbagi angka 1-1.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persik Poles Stamina, Persegres Banyak Kehilangan Momen
Bola Indonesia 12 Januari 2014, 23:11 -
Review: Rendi Irwan Bawa Persik Kandaskan Persegres
Bola Indonesia 12 Januari 2014, 21:14 -
RD Belum Puas, Sajuri tak Kecewa
Bola Indonesia 12 Januari 2014, 19:14 -
Riedl Saksikan IIC 2014 di Kediri
Bola Indonesia 12 Januari 2014, 19:11 -
PREVIEW: Persib vs Persita, Incar Kemenangan Pertama
Bola Indonesia 12 Januari 2014, 18:30
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39