Tak Konsisten, Surabaya United Inginkan Pemain Asia
Editor Bolanet | 27 Maret 2016 20:30
Ibnu Grahan, pelatih Surabaya United sudah mengantongi tiga nama pemain asing. Mereka adalah Otavio Dutra (Bek/Brasil), Abel Gebor (Gelandang/Liberia) dan Emile Mbamba (Penyerang/Kamerun). Surabaya United masih menyisakan satu slot untuk pemain dari Asia.
Sekretaris tim Surabaya United, Eko Yudiono mengungkapkan bahwa mereka masih memungkinkan untuk menambah satu pemain asing. Opsinya adalah satu pemain asing dari Asia, atau satu striker lokal yang sudah terbukti ketajamannya, ucap Eko.
Meski memiliki niat untuk mendatangkan satu pemain dari kawasan Asia, namun Surabaya United belum memiliki incaran. Untuk pemain, itu wewenangnya pelatih. Kami dari manajemen tak mau cawe-cawe ke masalah teknis, sebut Eko. [initial]
Baca Juga:
- Surabaya United Resmi Bermarkas di Sidoarjo
- Surabaya United Jajal Pemain Seleksi di Ciamis
- Surabaya United Tur ke Ciamis Lagi
- Ini Sikap Surabaya United Soal Wacana KLB PSSI
- Tiga Out, Surabaya United Masih Seleksi Empat Nama
- Surabaya United Tambah Tiga Pemain
- Tujuh Pemain Surabaya United Ikut Piala Bhayangkara
- Surabaya United 'Bantu' Arema di Piala Bhayangkara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Hanya Gunakan Tiga Asing
Bola Indonesia 18 Maret 2016, 13:27 -
Surabaya United Coret Lima Pemain Seleksi
Bola Indonesia 17 Maret 2016, 16:49 -
Mental Surabaya United Terasah di Kaltim
Bola Indonesia 13 Maret 2016, 19:50 -
Dinginkan Mesin, Surabaya United Libur Seminggu
Bola Indonesia 13 Maret 2016, 19:31 -
Surabaya United Tak Siap Saat Dipermak PBFC
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 23:42
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39