Tak Ingin Calo Merajalela, Panpel Persija Perketat Keamanan
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 14:33
Ketua Panpel Persija Bobby Kusumahadi mengatakan, laga sebelumnya yang mempertemukan Macan Kemayoran melawan Semen Padang menyisakan beberapa kerugian. Hal itu tak terlepas dari banyaknya calo yang merajalela.
Kemarin kami cetak 50 ribu tiket, tapi yang lakunya hanya 40 ribu. Itu karena banyak yang bocor di pintu gara-gara ulah oknum, ujar Bobby saat dihubungi Bola.net, Jumat (13/5) siang.
Agar kejadian tersebut tak terulang kembali, pihak panpel akan menurunkan lebih banyak personil keamanan. 3800 polisi, 100 TNI, dan 300 Pam Internal pun akan berjaga pada pertandingan Persija kontra Persela.
Selain itu, pihak panpel juga akan bekerja sama dengan berbagai pihak lainnya. Seperti pengurus The Jakmania.
Penjagaan masuk akan di periksa mulai dari ring luar dan dalam. Kemudian himbauan kami melalui pengurus The Jakmania, rambu-rambu spanduk dan pada tiketnya juga kami tulis, pungkas Bobby. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Persela, Persija Bakal Tunjukkan Kualitas
Bola Indonesia 12 Mei 2016, 21:29 -
Gelandang Persija Ini Grogi Main di Hadapan The Jakmania
Bola Indonesia 12 Mei 2016, 21:16 -
Kembali ke Kandang Macan, Victor Pae Ingin Curi Poin
Bola Indonesia 12 Mei 2016, 19:24 -
Bintang Muda Persela Ingin Kalahkan Persija
Bola Indonesia 12 Mei 2016, 19:17 -
Tak Ingin Malu Lagi, Persela Siap Terkam Macan Kemayoran
Bola Indonesia 12 Mei 2016, 15:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39