Surabaya United Masih Lemah di Komunikasi dan Koordinasi
Editor Bolanet | 2 Desember 2015 12:01
Menurut Ibnu Grahan, head coach Surabaya United, kelemahan di dua aspek itu terlihat cukup jelas saat mereka mengalahkan Pusamania Borneo FC (PBFC), Senin (30/11) kemarin lusa. Anak-anak sempat keteteran oleh pemain senior Borneo, aku Ibnu.
Sialnya, mereka kecolongan lewat gol Sultan Samma saat pertandingan baru berjalan 16 menit. Di sini nampak koordinasi dan komunikasi sangat kurang, kritik mantan pelatih Persela U-21 dan Persebaya 1927 ini.
Dari total empat pertandingan, tiga di antaranya berhasil dimenangkan oleh Surabaya United. Sedangkan satu laga lainnya berakhir dengan kekalahan. Mereka total mencetak sembilan gol, dan enam kali gawang mereka dijebol lawan. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Hattrick Menang, Ibnu Grahan Sumringah
Bola Indonesia 30 November 2015, 17:56 -
Jumpa PBFC, Surabaya United Pincang
Bola Indonesia 29 November 2015, 08:37 -
Ibnu Kritisi Kesalahan Pemain Surabaya United
Bola Indonesia 27 November 2015, 20:41 -
Surabaya United Pertahankan Winning Team
Bola Indonesia 26 November 2015, 12:36 -
Adaptasi Cuaca, Surabaya United Majukan Jam Latihan
Bola Indonesia 25 November 2015, 11:35
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39