Surabaya United Antisipasi Terjadinya Penalti
Editor Bolanet | 10 Maret 2016 11:52
Kamis (10/3) hari ini, Surabaya United akan menjalani pertandingan semifinal di Samarinda. Tim asuhan Ibnu Grahan bakal berhadapan dengan Sriwijaya FC dan Pusamania Borneo FC (PBFC). Kami ketemu Sriwijaya dulu, baru Borneo, ucap Ibnu.
Mengenai masalah penalti, Ibnu mengatakan bahwa ia sudah melakukan simulasi dalam sesi latihan yang digelar sehari sebelum pertandingan. Kami sudah siap dengan segala kemungkinan. Termasuk penalti, imbuh mantan pelatih Persebaya 1927 ini.
Jika ingin lolos ke partai puncak, maka Ibnu wajib membawa Surabaya United memenangkan dua pertandingan di semifinal. Jika terpeleset satu pertandingan saja, maka mereka harus memupuk harapan untuk menantang Madura United di partai puncak.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Ubah Komposisi di Semifinal
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 12:34 -
Surabaya United Kirim Psywar ke PBFC dan SFC
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 11:20 -
Surabaya United Sudah Kantongi Kekuatan Lawan
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 11:17 -
Hadapi Sriwijaya, Mitra Kukar Bakal Ubah Komposisi Pemain
Bola Indonesia 5 Maret 2016, 08:54 -
Madura United Tak Siapkan Taktik Khusus Hadapi Sriwijaya
Bola Indonesia 2 Maret 2016, 14:29
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39