Sulit Dapat Izin, Promotor Optimis Roma Jadi Tampil di GBK
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 17:44
CEO Nine Sport, Arif Putra Wicaksono, selaku promotor kedatangan AS Roma, mengatakan jika pihaknya masih berjuang untuk mendapatkan izin dari pihak Kepolisian.
Bahkan ditegaskannya, bahwa pengurusan izin keramaian masih sedang berjalan. Kesulitan yang dialami tidak lepas dari persoalan yang melanda pentas sepakbola nasional.
Saya pikir, peluang AS Roma tampil di SUGBK masih besar. Saya ikhlas. Niat saya baik, tegas Arif.
Nantinya, I Lupi bakal melakukan serangkaian kegiatan di Jakarta. Yakni, mulai dari coaching clinic hingga meet and greet. Kemudian, menjalani sesi latihan tertutup di Gelora Bung Karno, Sabtu (25/7) siang.
Sementara pada malam harinya, melakukan game internal yang mempertemukan Tim Merah dan Putih. Setelah pertandingan, rombongan AS Roma langsung akan bertolak meninggalkan Indonesia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona: Tak Ada Tawaran Untuk Adriano
Liga Spanyol 23 Juli 2015, 20:18 -
Roma Segera Miliki Wojciech Szczesny
Liga Italia 23 Juli 2015, 19:50 -
Liga Inggris 23 Juli 2015, 17:15
-
Tolak Napoli, Salah Justru Dekat ke AS Roma
Liga Italia 23 Juli 2015, 11:23 -
Liga Champions 23 Juli 2015, 07:24
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39