Suharno Akui Penampilan Arema Masih Banyak Kekurangan
Editor Bolanet | 16 Desember 2013 20:25
Penampilan kita kurang greng. Sampai masuknya Gustavo Lopez, penampilan kita kurang greng, ujar Suharno, dalam sesi konferensi pers usai laga di Stadion Kanjuruhan Malang itu.
Namun, yang penting saat ini mereka meraih kemenangan dulu. Itu yang utama. Mengenai kekurangan-kekurangan yang ada, akan kita benahi setelah ini, sambungnya.
Sebelumnya, dalam laga pertama mereka di Piala Gubernur, Arema Cronus sukses meraih kemenangan 3-1 dari Sriwijaya FC. Dua gol Sunarto dan sebuah gol lain dari Beto Goncalves gagal diimbangi Laskar Wong Kito, yang hanya bisa mencetak gol semata wayang melalui Lancine Kone.
Sementara itu, CEO Arema Cronus, Iwan Budianto, juga mengakui kendornya permainan Ahmad Bustomi dan kawan-kawan di laga tersebut. Iwan juga mengatakan bakal melakukan evaluasi terkait hal ini.
Meski Sriwijaya bermain hanya dengan 10 orang, kita kendor. Babak kedua, kita sempat memaksakan untuk menambah gol. Namun, setelah gagal mencetak gol melalui penalti, kita kendor lagi. Ini menjadi evaluasi bagi kami, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Subangkit Puji Maman Sebagai Pesepakbola Modern
Bola Indonesia 10 Desember 2013, 23:23 -
Sriwijaya FC Ungkap Alasan Datangkan Maman Abdurrahman
Bola Indonesia 10 Desember 2013, 20:01 -
Piala Gubernur Jatim: Tiga Tim Luar Jatim Baru Konfirmasi Lisan
Bola Indonesia 4 Desember 2013, 18:08 -
Laskar Wong Kito Targetkan Empat Besar Musim Depan
Bola Indonesia 2 Desember 2013, 18:38 -
Sriwijaya FC Pilih Batu Sebagai Lokasi Pemusatan Latihan
Bola Indonesia 2 Desember 2013, 11:20
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39