Sriwijaya FC Dekati Bomber Amerika Latin
Editor Bolanet | 13 November 2014 15:15
Asisten Manajer Sriwijaya FC, Muchendi Mahzarekki, menerangkan jika pemain yang dimaksud yakni berasal dari Amerika Latin.
Tetapi, saya tidak bisa sebutkan siapa namanya. Sebab, pelatih kepala tengah fokus melakukan pendekatan, terang Muchendi Mahzarekki.
Namanya belum tenar dan umurnya masih muda, yakni sekitar 27 tahun hingga 28 tahun. Kami yakin dia mampu memberikan kontribusi baik untuk skuad Sriwijaya FC musim depan, imbuhnya.
Lebih jauh dikatakannya, pihaknya juga berupaya mendatangkan pemain asing di posisi playmaker yang berasal dari Mali.
Tapi sekali lagi, untuk namanya belum bisa kami sebutkan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sidang Perdana Arema Indonesia Kontra Arema Cronus Tertunda
Bola Indonesia 12 November 2014, 21:08 -
Barito Putera Rekrut Tiga Pemain Baru
Bola Indonesia 12 November 2014, 20:51 -
Arema Tegaskan Butuh Pemain Kelas Satu
Bola Indonesia 12 November 2014, 20:12 -
Gugatan Arema Indonesia Dinilai Ganggu Persiapan Arema Cronus
Bola Indonesia 12 November 2014, 19:24 -
Arema Cronus Ingin Dapatkan Bek Seperti Pierre Njanka
Bola Indonesia 12 November 2014, 19:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23