Spaso Tolak Tawaran Dua Klub Thailand
Editor Bolanet | 10 Oktober 2013 19:21
Akan tetapi, Spaso juga mengaku sudah menolak tawaran menggiurkan itu. Spaso yang saat ini berlibur di Makassar mengatakan jika dia masih ingin berkiprah di kompetisi Indonesia.
Saya mendapat tawaran dari klub di Thailand. Tapi saya ingin tetap di Indonesia. Saya di Makassar menunggu masa depan saya, katanya.
Menurut Spaso, musim ini memberikan kesuksesan padanya. Ia mencetak 15 gol dari 24 kali penampilannya. Masing-masing, 5 gol saat 8 kali membela PSM dan 10 gol bersama Mitra Kukar.
Kontrak Spaso di Mitra Kukar akan berakhir Oktober ini. Meski belum ada kabar apakah akan diperpanjang atau tidak, ia tetap menunggu manajemen Mitra Kukar. Makanya, dia tidak mau berbicara tentang kontrak dengan klub lainnya.
Masih menunggu, karena belum ada hasil evaluasi pemain. Semua pemain juga menunggu evaluasi dari manajemen Mitra Kukar. Jadi belum tahu bagaimana nasib ke depan, katanya.
Meski begitu, semua tawaran dari klub lain saya tolak karena saya menunggu keputusan Mitra Kukar. Saya tidak mau bernegosiasi dengan klub-klub lain jika masih punya kontrak dengan Mitra Kukar. Menurut saya, itu tidak adil, ungkapnya. (nda/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jakmania dan Mitman Beri Contoh Positif Pendewasaan Suporter
Bola Indonesia 1 Oktober 2013, 23:56 -
'Tak Lolos ke Final, Pemain Mitra Kukar Senang'
Bola Indonesia 25 September 2013, 18:07 -
Pelatih Loyola: Gol Cepat Mitra Kukar Hancurkan Kami
Bola Indonesia 25 September 2013, 17:52 -
Review Menpora Cup: Akhir Manis Mitra Kukar
Bola Indonesia 25 September 2013, 17:26 -
Joko Susilo: Kemenangan Arema Bukan Karena Saya Semata
Bola Indonesia 23 September 2013, 22:25
LATEST UPDATE
-
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10