Sore Ini Persebaya Latihan Perdana
Editor Bolanet | 18 November 2013 08:36
Sesuai dengan janji manajemen, 18 November memang menjadi momen yang dipilih untuk menghidupkan mesin jelang berkompetisi di ISL 2014. Asisten manajer Persebaya, Amran Said Ali memastikan, latihan perdana tetap on schedule.
Siap digelar, sore ini. Kira-kira akan diikuti sebanyak 15 pemain. Sejak Minggu kemarin, mereka sudah berdatangan, sebut Amran.
Untuk lokasi latihan, Persebaya dipastikan tetap menggunakan Lapangan Nanggala. Lapangan ini sudah aktif dipakai sebagai tempat berlatih sejak tahun 2010 silam. Untuk persiapan ISL 2014, pihak manajemen sudah menjalin kerjas ama dengan pengelola selama setahun dengan mahar Rp 90 juta.
Sedangkan untuk mess pemain, manajemen sudah menemukan rumah baru yang lebih besar dan dianggap lebih layak dibanding mess sebelumnya. Hanya saja, beberapa perlengkapan masih belum terpasang di mess yang lokasinya tak jauh dari lapangan.
Memang semua barang dan perlengkapannya masih baru. Masih harus kami rapikan, tutup Amran. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isnan Ali Masih Bimbang Pilih Klub ISL
Bola Indonesia 17 November 2013, 21:20 -
Persegres Hanya Pertahankan 20 Persen Pemain Lama
Bola Indonesia 17 November 2013, 20:46 -
OK Jhon Kini Merapat ke Perseru
Bola Indonesia 16 November 2013, 16:12 -
Persela Incar Pemain Posisi Gelandang dan Striker
Bola Indonesia 16 November 2013, 16:04 -
Verifikasi 25 Klub ISL, PSSI Dibantu Tim Khusus
Bola Indonesia 16 November 2013, 14:33
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39