Solo Siap Gelar Play Off Grup E Liga 2
Asad Arifin | 9 Oktober 2017 16:42
Bola.net - - Kota Solo sudah siap menjadi tuan rumah babak play off Grup E Liga 2. Dua stadion, yakni Manahan dan Sriwedari disiapkan untuk venue pertandingan yang akan diikuti oleh empat tim tersebut.
Keempat tim yang bertekad bertahan di Liga 2 tersebut adalah Persiraja Banda Aceh, Celebest FC Palu, Persika Karawang, dan Persepam Madura Utama.
Mereka akan saling bunuh untuk menjadi yang terbaik di venue utama Stadion Manahan. Sementara Stadion Sriwedari yang merupakan monumen PON I, baru akan digunakan saat pertandingan terakhir yang dilakukan secara bersamaan dengan laga lain di Manahan.
Media Officer Panitia Pelaksana Play off Grup E Liga 2, Budi Cahyono mengatakan, keempat tim saat ini telah tiba di Solo dan melakukan latihan. Budi menjelaskan, pertandingan akan dilaksanakan selama 3 hari. Yakni Selasa , Jumat (13/10), dan Senin (16/10).
Semua laga akan dilakukan di Stadion Manahan, kecuali pertandingan hari terakhir Senin (16/10). Ada 2 laga yang dibarengkan di Stadion Manahan dan Sriwedari, ujar Budi Cahyono, Senin (9/10).
Selain di Solo, pertandingan play off juga digelar di 3 kota lainnya. Grup F akan berlangsung di Stadion Gelora Delta, Sidoarjo. Grup G di Stadion Wilis Madiun dan Grup H di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang.
Sebanyak 5 tim akan tetap bertahan di Liga 2. Yakni 4 tim juara grup ditambah 1 tim runner up terbaik. (arie/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panpel Persipura Siapkan Pengamanan Ekstra Jelang Pembukaan ISC
Bola Indonesia 24 April 2016, 17:17 -
Jelang Pembukaan ISC, Panpel Persipura Percantik Stadion Mandala
Bola Indonesia 24 April 2016, 16:45 -
ISL Review: Persija Jakarta Patahkan Rekor Kandang Persipura
Bola Indonesia 13 Mei 2012, 15:41
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39