Soal Pelatih, Gresik United Santai
Editor Bolanet | 31 Oktober 2014 11:02
Pelatih mungkin menjadi elemen pertama yang dikontrak oleh manajemen. Sebab pelatih lah yang nantinya akan memilih pemain-pemain yang akan berkostum biru-kuning khas Laskar Joko Samudro.
Tapi hingga saat ini manajemen Gresik United belum menjatuhkan pilihan. Kami tak mau terburu-buru dengan penentuan pelatih yang layak di Gresik United, ucap manajer Gresik United, Bagoes Cahyo Yuwono.
Ada banyak nama yang dikaitkan dengan Gresik United. Mulai dari Misha Radovic, Widodo C Putro, hingga . Tapi sejauh ini semua nama masih mentah. Kami harus membicarakan lebih detail, tutup Bagoes. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ahmad Bustomi Sebut Keputusan Wasit Novari Ikhsan Janggal
Bola Indonesia 30 Oktober 2014, 21:49 -
Percaya Kemampuan Pemain, Arema Tak Pilih-Pilih Lawan
Bola Indonesia 30 Oktober 2014, 21:13 -
PBR ke Semifinal, Dejan: Ini Mimpi Jadi Nyata
Bola Indonesia 30 Oktober 2014, 20:45 -
PT LI Bersikeras Gelar Semifinal ISL di Jakarta, Ini Langkah Jakmania
Bola Indonesia 30 Oktober 2014, 19:53 -
Review ISL: Akhir Tragis Persebaya
Bola Indonesia 30 Oktober 2014, 18:54
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39