Skuad Persebaya Bertambah Satu Pemain
Editor Bolanet | 23 April 2013 15:38
Sholikin sudah bisa main untuk laga besok, terang pelatih Persebaya, Ibnu Grahan, Selasa (23/4).
Hal itu menjadi keuntungan tersendiri bagi Persebaya yang tengah krisis pemain setelah tujuh pemain mereka belum juga menyatakan sikap untuk kembali. Dengan disahkannya Sholikin, maka Persebaya kini punya 17 pemain yang siap dari 19 pemain mereka yang tersisa.
Ibnu juga menegaskan kecuali Alain N'Kong dan Evan Dimas yang belum disahkan seluruh pemainnya dalam kondisi siap tempur. Tidak ada yang cedera. Semua ready to play. Semoga kita bisa meraih poin penuh di kandang sendiri, pungkasnya. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudi Hariantoko Tak Ragukan Kualitas Young Guns Persema
Bola Indonesia 22 April 2013, 18:09 -
AP Dewa Siap Boyong Keluarga ke Jawa
Bola Indonesia 22 April 2013, 17:08 -
AP Dewa Pilih Hengkang dari PSM Makassar
Bola Indonesia 22 April 2013, 15:47 -
Jelang ke Bantul, Persema Fokus Pulihkan Kondisi
Bola Indonesia 22 April 2013, 12:21 -
Oddang: Semoga Manajemen PSM Segera Lunasi Hak Kami
Bola Indonesia 19 April 2013, 20:00
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39