Sinyal Bahaya untuk Persija, Teco Mengaku Dilirik Klub Thailand
Asad Arifin | 17 Desember 2018 15:00
Bola.net - - Prioritas Stefano Cugura Teco adalah Persija Jakarta. Tapi, arsitek berusia 44 tahun ini punya pesona aduhai untuk menarik minat klub lain.
Kontrak Teco bersama Persija akan kadaluwarsa pada akhir tahun ini. Namun hingga sekarang, belum ada tanda-tanda manajemen tim ibu kota untuk memperpanjang masa baktinya.
Berbekal Curriculum Vitae (CV) mentereng, Teco punya nilai jual yang tinggi untuk Persija. Tim berjuluk Macan Kemayoran itu berhasil dibawanya meraih treble winner di musim ini.
Teco sadar tak mungkin terus menunggu kepastian dari manajemen Persija. Oleh sebab itu, pelatih asal Brasil ini pun membuka diri terhadap tawaran klub lain
Simak pengakuan Teco pada halaman berikutnya ya Bolaneters.
Ditawar klub Thailand
Teco mengaku mendapat tawaran dari klub Thailand. Dia pernah berkarier di sana sebagai pelatih selama enam tahun sejak 2010-2016.
"Tawaran pasti ada. Tapi, saya menunggu dari Persija dulu. Ada beberapa tim yang menawar, dari Thailand juga ada," ujar Teco.
"Saya masih menunggu. Kalau misalnya boleh pulang, saya mau pulang (ke Brasil). Kita harus lihat nanti bagaimana situasi saya," katanya menambahkan.
Berita Video
Berita video momen gol pemain veteran Nguyen Anh Duc yang mengantarkan Vietnam menjadi juara Piala AFF 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelar Juara Persija Katanya Sudah Diatur, Ini Kata Ketum The Jakmania
Bola Indonesia 15 Desember 2018, 15:55 -
Persija Juara Liga 1, Gede Widiade: Terima Kasih Jakmania
Bola Indonesia 15 Desember 2018, 15:45 -
Pawai Juara Persija, The Jakmania Tagih Janji Anies Baswedan Soal Stadion
Bola Indonesia 15 Desember 2018, 15:12 -
Marko Simic Tak Ikut Pawai Juara Persija
Bola Indonesia 15 Desember 2018, 15:05 -
Ada Budaya Betawi di Pawai Juara Persija Jakarta
Bola Indonesia 15 Desember 2018, 14:59
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39