Simic Absen, Riko Simanjuntak Jadi Perhatian Persebaya
Aga Deta | 23 Juni 2018 22:00
Bola.net - - Bomber Persija Jakarta, Marko Simic dipastikan absen ketika Macan Kemayoran menghadapi Persebaya Surabaya, Selasa (26/6). Sebab penyerang asal Kroasia tersebut mendapat sanksi larangan bermain sebanyak empat pertandingan dari Komisi Disiplin PSSI.
Namun absennya top skor Piala Presiden 2018 tersebut dinilai tidak akan terlalu banyak menguntungkan bagi Green Force. Sebab Persija dianggap akan mempersiapkan pemain lain yang juga bisa membahayakan bagi gawang Persebaya.
Saya pikir Persija punya beberapa pemain bagus juga di lini depan, yang bisa ganti Marko Simic, ungkap Alfredo Vera kepada Bola.net.
Di sisi lain Persija juga memiliki pemain sayap yang berkualitas yakni Riko Sumanjuntak. Sehingga mantan pemain Semen Padang ini akan menjadi perhatian serius Persebaya karena kerap menjadi motor serangan Macan Kemayoran
Kita antisipasi juga di situ, dia [Riko Simanjuntak] juga main di sayap kanan. Kita lihat siapa yang nanti bisa lawan dia di situ, lanjut Alfredo.
Sayangnya di saat yang sama, Persebaya kemungkinan akan kehilangan dua pemain yakni David da Silva dan Ruben Sanadi. David mengalami cedera, sementara Ruben harus menyelesaikan masalah keluarganya.
David adalah gol getter andalan Persebaya dengan enam gol yang sudah ditorehkan. Sedangkan Ruben, kerap menjadi andalan di posisi bek kiri dan seharusnya bisa jadi senjata untuk meredam Riko Simanjuntak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Lega LIB Izinkan Jamu Persib dan Persebaya di Stadion PTIK
Bola Indonesia 22 Juni 2018, 14:39 -
Persija vs Korea Selatan Jadi Momentum Comeback Andritany
Bola Indonesia 22 Juni 2018, 02:20 -
PT LIB Putuskan PTIK Jadi Venue Persija vs Persib
Bola Indonesia 22 Juni 2018, 01:55 -
Lakukan Peninjauan, Panpel Persija Nyatakan Stadion PTIK Layak Pakai
Bola Indonesia 20 Juni 2018, 16:07
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39