Sesak Napas Akibat Flare Suporter Madura, Wasit Oki Ambruk
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 01:21
Pertandingan harus terhenti pada awal babak pertama. Flare yang dinyalakan suporter Madura United di tribun timur, membuat lapangan dikepung asap tebal dan pekat. Para pemain hingga perangkat pertandingan harus menepi untuk mendapatkan udara lebih baik.
Entah karena tak kuasa menghirup asap flare, wasit Oki ambruk. Ia harus mendapat penanganan dari tim medis yang ada di tepi lapangan. Setelah asap mereda, laga dilanjutkan. Karena Oki masih dalam perawatan, maka wasit cadangan Marjoko lah yang memimpin pertandingan hingga usai..
Pertandingan yang disaksikan 3500 suporter itu berkesudahan dengan skor 3-1 untuk kemenangan tuan rumah. Striker Pablo Rodriguez Aracil mencetak hattrick di partai ini. Sedangkan gol balasan Persiba lahir dari eksekusi penalti Shohei Matsunaga. [initial]
Baca Ini Juga:
- Zulham Zamrun Ingin Djadjang Nurjaman Kembali Latih Persib
- PSM Lawan Arema Cronus Sebagai Cermin Wajah Sepakbola Indonesia
- Kiper Top ISC Idamkan Posisi di Timnas
- Milo Beber Rahasia Kemenangan Arema Cronus di Kandang PSM
- Bawa Arema Menang di Kandang PSM Makassar, Ini Kata Sunarto
- Djanur Balik ke Persib, ini Kata Umuh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eksklusif: Terobosan Gaji Wasit ISC Dari Kacamata Oki Dwi Putra
Bola Indonesia 12 April 2016, 14:46 -
Wasit ISL Ini Komentari Hadiah Penalti PBFC
Bola Indonesia 11 Januari 2016, 14:32 -
Honor Wasit Naik 100% di Babak Delapan Besar
Bola Indonesia 3 Desember 2015, 20:02 -
Wasit Oki Dwi Putra Bercerita Tentang Derby Terpanas di Indonesia
Bola Indonesia 3 Desember 2015, 08:09 -
Promotor Piala Presiden Siap Sanksi Wasit Bermasalah
Bola Indonesia 22 September 2015, 10:25
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39