Seru, Tapi Persib Tetap Mandul
Editor Bolanet | 30 November 2015 22:33
Persib harus menerima kenyataan bahwa mereka kalah dari PS TNI dengan skor 0-2. Gol-gol kemenangan PS TNI dicetak Wawan Febriyanto dan Guntur Triaji. Pertandingan agak seru. Tapi tetap kita mandul. Seru di tengah saja, ucap Djadjang usai pertandingan.
Djadjang juga puas karena ia sudah menampilkan seluruh pemain Persib yang diboyong ke Surabaya. Pelatih yang akrab disapa Djanur ini juga menjelaskan mengapa ia memainkan Gian Zola selama kurang dari satu menit. Posisi Zola digantikan kapten kesebelasan, Atep Rizal.
Gian Zola tidak boleh main sebetulnya. Dia cedera. Perutnya mual dan sakit terus. Kalau mau ambil dari Bandung, terlalu beresiko. Jadi disiasatinya seperti itu, tutup eks pelatih Pelita Jaya ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PS TNI Bakal Gempur Persib Bandung
Bola Indonesia 29 November 2015, 20:50 -
Ini Komentar Persib Soal PS TNI
Bola Indonesia 29 November 2015, 10:15 -
Bola Indonesia 27 November 2015, 22:53
-
Menang 2-0, PBFC Sudutkan Persib
Bola Indonesia 27 November 2015, 21:39 -
Konate Sebenarnya Betah di Persib, Tapi...
Bola Indonesia 27 November 2015, 09:42
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39