Septia Hadi Ingin Bawa Semen Padang Juarai ISL
Editor Bolanet | 30 November 2013 19:14
Saya senang sekali bergabung dengan Semen Padang. Ini adalah tim besar, ujar Septia Hadi. Saya menargetkan agar bisa membawa tim ini menjuarai kompetisi ISL musim depan, sambungnya.
Septia Hadi, sebelum bergabung dengan Semen Padang, sempat menjajal peruntungan di Mitra Kukar. Sebelumnya, pemain kelahiran Medan, 26 September 1991 ini juga sempat merumput bersama Sriwijaya FC. Di level tim nasional, Septia sempat bergabung dengan Timnas U-23 pimpinan Rahmad Darmawan. Di SEA Games 2011 lalu, dia menjadi salah satu andalan Garuda Muda di lini belakang dan sukses mengantar timnya meraih medali perak.
Sementara itu, bergabungnya Septia Hadi ke Semen Padang disambut gembira Jafri Sastra. Pelatih Semen Padang ini mengaku Septia adalah sosok pemain yang bisa melengkapi skema bermain yang telah disusun. Selain memiliki kemampuan bagus, dia juga sudah pernah membela timnas. Hal ini bagus bagi mental dan menambah pengalaman bertandingnya, puji Jafri. (den/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Boaz dan Pangkali Sempurnakan Pesta Juara Persipura
Bola Indonesia 21 September 2013, 18:53 -
Libur Lebaran, Tony Ho Pilih Bertahan di Surabaya
Bola Indonesia 9 Agustus 2013, 22:15 -
Komdis Siap Fasilitasi, PSM Segera Buat Surat Protes
Bola Indonesia 5 Agustus 2013, 16:40 -
Pemain PSM Pasrah Menunggu Hasil Evaluasi
Bola Indonesia 5 Agustus 2013, 16:20 -
Manajemen PSM Keluarkan Hasil Evaluasi Hari Ini
Bola Indonesia 5 Agustus 2013, 15:45
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39