Seperti Inilah Militansi Suporter Semen Padang
Editor Bolanet | 24 Januari 2016 13:57Salah satu suporter Kabau Sirah, Ci Ali rela merogoh kocek hingga Rp 3 juta demi menyaksikan tim kesayangannya. Ia terbang dari Padang menuju Jakarta untuk mendukung Nur Iskandar dkk.
Saya datang ke sini demi Semen Padang dan demi harga diri Minang. Saya rela menghabiskan uang Rp 3 juta untuk naik pesawat ke Jakarta ditemani anak saya, ujar Ali kepada Bola.net di pelataran SUGBK.
Pria yang berprofesi sebagai pegawai swasta itu mengungkapkan, hasil yang diperoleh Semen Padang saat ini adalah suatu pembuktian kehebatan warga Minang.
Biar orang di seluruh Nusantara tahu bahwa orang Padang itu hebat. Semen Padang walaupun tidak ada pemain top, tapi mereka tim yang kompak, ungkapnya.
Pria 43 tahun itu optimistis anak asuh Nil Maizar bisa memperoleh hasil yang positif. Selain itu dia yakin skuat berjuluk Kabau Sirah mampu membawa trofi kemenangan ke Kota Padang.
Yakin juara, dan yakin Semen Padang akan membawa Piala Jenderal Sudirman ke kampung halaman, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
13 Ribu Pasukan Keamanan Akan Kawal Laga Final PJS
Bola Indonesia 23 Januari 2016, 21:11 -
Presiden Jokowi Pastikan Hadiri Duel Semen Padang vs Mitra Kukar
Bola Indonesia 23 Januari 2016, 19:40 -
50 Ribu Tiket Final PJS Sudah Terjual
Bola Indonesia 23 Januari 2016, 19:12 -
Ini Alasan Danurwindo Lebih Memilih Jandia Ketimbang Shahar
Bola Indonesia 23 Januari 2016, 18:39 -
Jelang Final PJS, Kiper Semen Padang Masuk Nominasi Pemain Terbaik
Bola Indonesia 23 Januari 2016, 18:15
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39