Sentuhan Berbeda pada Jersey Alternate Persebaya
Dimas Ardi Prasetya | 25 April 2019 04:27
Bola.net - - Persebaya akhirnya merilis jersey alternate pada acara peluncuran kostum tim di Convention Hall Tunjungan Plaza, Surabaya, Rabu (25/04) malam. Jersey ketiga ini belum pernah dibocorkan sebelumnya.
Ada banyak terobosan yang dilakukan oleh manajemen Persebaya dalam merancang jersey alternate tersebut. Yakni dengan menggandeng desainer lokal untuk ikut berkolaborasi.
”Ini kali pertama kolaborasi dengan desainer, dalam artian ini jersey yang kita kembangkan bersama desainer Surabaya,” terang Presiden Klub Persebaya, Azrul Ananda.
Azrul punya alasan tersendiri di balik pemilihan desainer asli Surabaya untuk merancang jersey tersebut. Selain karena Persebaya adalah simbol Kota Pahlawan, ia juga ingin mendorong industri lokal.
”Ini adalah langkah pertama dari visi ke depan, bahwa Persebaya dan Persebaya store akan punya fungsi mendorong industri lokalnya juga,” tegas Azrul.
Lalu apa kejutan di balik jersey alternate Persebaya, scroll ke bawah ya Bolaneters?
Siluet Suro
Karena menggandeng desainer, motif yang dihadirkan dalam jersey alternate berbeda dengan jersey yang lain. Ada tambahan siluet suro (ikan hiu) pada jersey tersebut.
”Rasanya Persebaya selalu Boyo (buaya). Padahal Suro juga bagian tak terpisahkan dari Surabaya dan Persebaya,” kata Alben Ayub Andal, perancang jersey alternate Persebaya.
”Karena itu, saya tambahkan siluet Suro di bagian belakang jersey alternate. Boyo sudah terwakili dari bahan croco,” imbuhnya.
Tetapi, sekalipun jersey alternate menghadirkan corak yang berbeda. Teknologi yang dipakai juga sama, yakni menggunakan Microdot. Sedangkan warnanya merupakan kombinasi hitam dan hijau.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Kick Off Mundur, Liga 1 Tetap Akan Rampung Desember 2019
Bola Indonesia 24 April 2019, 23:28 -
Persebaya Luncurkan Jersey Versi Paling Baru untuk Liga 1 2019
Bola Indonesia 24 April 2019, 22:58 -
Persela Optimistis Alex Goncalves dan Mawouna Amivor Cepat Beradaptasi
Bola Indonesia 24 April 2019, 01:35 -
Laga Kontra Persebaya Terancam Bermasalah, Arema Pilih Pasif
Bola Indonesia 24 April 2019, 00:45
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39