Sengketa Nama dan Logo Persebaya Diputuskan 30 Juni
Editor Bolanet | 28 Juni 2016 12:21
Sesuai keputusan Dirjen Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) Kementrian Hukum dan HAM (KemenkumHAM), Persebaya Surabaya di bawah PT Persebaya Indonesia berhak atas merek, yakni nama dan logo Persebaya.
Keputusan inilah yang digugat Bhayangkara Surabaya United (BSU) melalui badan hukumnya PT Mitra Muda Inti Berlian (MMIB). Kami sudah menjalani semua tahapan di Pengadilan Niaga. Sekarang tinggal menunggu putusan, kata kuasa hukum BSU, Amir Burhannudin.
Amir tak mau jemawa. Ia mengharapkan BSU kembali menang di pengadilan. Kita lihat saja tanggal 30 Juni besok. Apapun nanti keputusannya, semua pihak harus menghormatinya. Bila ada ketidakpuasan terhadap putusan pengadilan, bisa mengambil upaya hukum kasasi, tutup Amir (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Polri Sudah Miliki Persebaya'
Bola Indonesia 26 Juni 2016, 14:14 -
Ultah ke-89, Persebaya Ingin Berkompetisi Lagi
Bola Indonesia 18 Juni 2016, 20:53 -
Trofeo Kapolda Jatim Batal, Persebaya Minta Maaf ke Bonek
Bola Indonesia 16 Juni 2016, 14:35 -
Persebaya Batal Jumpa Arema, ini Penjelasannya
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 16:14 -
Polri Kian Merapat ke Persebaya?
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 16:07
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39